Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia melalui bidang Pengembangan Sumber Daya Aparatur melaksanakan kegiatan pengukuhan dan pelantikan jabatan pimpinan tinggi pratama, jabatan administrator dan jabatan pengawas di lingkungan pemerintah kabupaten kapuas hulu. Kegiatan pengukuhan dan pelantikan jabatan dilaksanakan di Rumah Adat Melayu yang beralamat di Jalan Budaya, Kedamin Hilir, Putussibau Selatan dan dihadiri oleh …
Continue reading “PENGUKUHAN DAN PELANTIKAN JABATAN DI LINGKUNGAN PEMERINTAH KABUPATEN KAPUAS HULU”